Plyometrik: Manfaat Latihan dan Cara Memulainya Serta Tingkat Keamanan dari Latihan Plyometrik

plyometrik

Plyometrik adalah jenis Latihan yang sering digunakan oleh pelatih untuk meningkatkan kecepan dan kekuatan agar dapat menghasilkan Gerakan-gerkan eksplosif. Latihan ini sangat popular terutama di kalangan pelatih dan atlet, dalam artikel ini akan dibahas lebih tentang plyometric? Apa efeknya? dan bagaimana cara memulainya serta tingkat keamanannya?

Apa itu Plyometrics?
Plyometric adalah Latihan yang berfokus pada gerak cepat dan kekuatan untuk membangun daya ledak (power) atau kecepatan dan kekuatan. Latihan plyometrik ini salah satu metode untuk mengembangkan eksplosif power, yang merupakan komponen penting dalam pencapaian prestasi sebagi besar atlet. Setiap Latihan yang memperpanjang otot dan kemudian dengan cepat memendekannya untuk mengenbangkan kemampuan power otot merupakan Latihan plyometric.

Manfaat Latihan Plyometric?
Latihan plyometric sangat bermanfaat sekali untuk anda, bahkan jika anda bukan etlet professional.  Pertama dan terpenting plyometric meningkatkan kekuatan otot secara keseluruhan serta stamina dan metabolisme. Latihan ini juga membakar kalori dan meningkatkan Kesehatan karidiovaskular karena berfokus pada Latihan aerobik yang intens. Jika dilakukan dengan benar, plyometik telah terbukti dapat mencegah terjadinya cedera. Karena itu, plyometric telah menjadi bagian integral dari program rehabilitasi fisik.

Bagaimana cara memulai Latihan Plyometrik?
Beruntung bagi anda yang sudah memulainya, Latihan ploymetrik bisa anda lakukan dengan sederhana. Latihan plyometrik sangat membutuhkan peralatan yang sedikit, dan dapat dilakukan di rumah. Beberapa Latihan plyometerik yang umum danpopuler termasuk lompat katak, push up, dan lompat jongkok. Latihan-latihan ini sangat sederhana dan efektif tidak memerlukan peralatan seperti mesin, sehingga dapat dilakukan di mana saja dan tidak memerlukan biaya.

Keamanan dari Latihan Plyometrik
Meskipun banyak manfaat dari plyometric ini, pasti selalu ada masalah keamanan yang harus diperhitungkan. Sebelum anda memulaia Latihan, berikut beberapa hal yang harus di perhatikan. Untuk memulai, harus selalu focus pada bentuk dan Teknik yang tepat. Ini penting sekali karena dapat mengurangi resiko terjadinya cedera. Karena Latihan plyometric dapat memberikan tekanan pada sendi, tendon, dan ligament, sehingga harus diperhatikan dalam intensitas Latihan. Sama seperti jenis latiha lainya, jika anda tidak yakin atau tidak tahu bagaimana melakukannya sebaiknya konsultasikan dengan pelatih atau instruktur di tempat kebugaran.

Inilah manfaat dari Latihan plyometrik dan bagimana anda untuk memulainya serta bagimana tingkat keamanannya, selamat mencoba.

Posting Komentar untuk "Plyometrik: Manfaat Latihan dan Cara Memulainya Serta Tingkat Keamanan dari Latihan Plyometrik"